Kamis, 06 September 2012

[jurnal_hukum] Realita pemimpin

 

Nasional

GRAN MELIA JAKARTA: TINGGINYA KEPERCAYAAN DUNIA TERHADAP HOTEL DI INDONESIA

9/6/2012 11:10:26 AM

http://suaraberitaku.com/data/storage/attachments/b361366e04b510f2039c431a4d6d02b5.jpghttp://suaraberitaku.com/data/storage/attachments/609ce57c1f84217d80d6ca3d56456a80.jpgTrip Advisor Industry Index yang menegaskan Indonesia menjadi pasar dibidang  perhotelan paling prospektif, tidaklah mengejutkan pengelola Gran Melia Jakarta yang saat ini tengah menyelesaikan program renovasi dan rejuvenasi selama 12 bulan.
General Manager David Perry menyatakan pemilihan waktu renovasi hotel ini sudah tepat. "Walaupun sentimen bisnis dunia

0 comments

Read more...

 

PENDIDIKAN CIPTAKAN BUDAYA ANGKA

9/6/2012 8:21:58 AM

http://suaraberitaku.com/data/storage/attachments/7e03a59b8fe2ee591d9d49245e7b3a34.jpgPenulis : Luki Aulia
(Berhubung saya datang terlambat dalam diskusi ini, jadi saya sadurkan laporannya, salam)

Kebijakan operasional pendidikan saat ini terlalu mendewakan angka atau memakai solusi kuantitatif untuk meningkatkan kualitas pendidikan. Akibatnya, telah terjadi dehumanisasi dan sekolah-sekolah hanya membentuk robot.

Hal itu mengemuka dalam diskusi mengenai konstitusi dan negara kesejahteraan bertema "Pendidikan yang Memerdekakan"

0 comments

Read more...

 

GRAN MELIA JAKARTA DENGAN PELAYANAN BUKA PUASA TERBAIK

9/6/2012 7:51:43 AM

http://suaraberitaku.com/data/storage/attachments/fe2b68a0025d6400a8f20dda736cb208.jpgDikonsumsi setengah ton buah alpukat dan 20.000kurma

Minal Aidin Wal Faidzin, mohon maaf lahir dan bathinkepada keluarga dan teman-teman. Bulan puasa telahberlalu dan Gran Melia Jakarta telah mengalami saat yang menggembirakan selama bulan puasa berlangsung, melayani lebih dari8000 tamu dari berbagai industri pemerintah maupun kedutaan-kedutaan besar. Kelompok "Bukber" buka puasa bersama, melonjak untuk memenuhi

 

Tokoh Kita:

SENATOR DR(HC). H. A. M. FATWA

9/6/2012 9:13:02 AM

http://suaraberitaku.com/data/storage/attachments/68bb8e65f0bed4f08a23a73ee57a9e6c.jpgFatwa bukanlah sekedar nama. Ia telah menjadi ikon sebuah perlawanan dan sikap kritis terhadap rezim otoriter orde lama dan orde baru. Itulah sebabnya sejak muda ia telah mengalami teror dan tindak kekerasan yang dilakukan oleh intel-intel kedua rezim otoriter tersebut, hingga keluar masuk rumah tahanan dan rumah sakit karena penyiksaan oleh aparat. Terakhir divonis 18 tahun penjara dari tuntutan seumur hidup dan dijalani penuh selama 9 tahun karena kasus lembaran putih peristiwa

 

Buku:

PANCASILA BUKAN HAK PATEN SUATU GOLONGAN

9/6/2012 9:38:32 AM

http://suaraberitaku.com/data/storage/attachments/901f6b60cae3435ff9808d1fae7d7d0d.jpgSenator  DR(HC). H. A. M. Fatwa menulis buku dengan judul "PANCASILA KARYA BERSAMA MILIK BANGSA, BUKAN HAK PATEN SUATU GOLONGAN". Buku ini dilengkapi dokumen sejarah dengan kata pengantar dari Ketua Mahkamah Konstitusi, Prof. Dr. Moh. Mahfud MD.
Dalam buku ini, dijelaskan tentang kedudukan Pembukaan UUD 45 dalam tertib hukum, juga proses awal perumusan dan disahkannya Pancasila sebagai Dasar

 

Opini:

REALITAS PEMIMPIN MASA KINI

9/6/2012 10:43:55 AM

http://suaraberitaku.com/data/storage/attachments/a3dfbc6d551a94cb6de31de4068cf544.jpg(Ini adalah penggalan bagian Khotbah Iedhul Fithri 1433 H dari Senator H. A. M. Fatwa)
Allahu Akbar, Allahu Akbar, Allahu Akbar wa-lillahilhamd.
Saudara-saudara kaum mislimin yang dimulyakan Allah.
Sambil terus mengumandangkan kalimah-kalimah tahyyibah rasa syukur kita kepada Tuhan, khatib al-fakir ingin mengajak kita semua untuk merenung sejenak. Merefleksikan situasi bangsa dan kondisi negara setelah 67 tahun merdeka. Refleksi ini menjadi penting mengingat Iedhul Fithri tahun ini, kita rayakan selang dua hari setelah hari proklamasi kemerdekaan RI. Terlebih lagi kita merayakannya di pelataran Masjid besar Panglima Besar jendral

 

__._,_.___
Recent Activity:
.

__,_._,___

Tidak ada komentar:

Posting Komentar